Keseruan Muaskar al-Lughah al-Arabiyah Jilid I 2021
Polewali Mandar | Muaskar al-Lughah al-Arabiyah sudah berlalu dan tinggal kenangan. Dokumentasi kegiatan menjadi saksi biksu kehadiran para peserta dalam bermuaskar. Tidak sedikit diantara mereka seakan menginginkan kembali bermuaskar. Diantara mereka ada beberapa peserta menjadikan foto profil sebagai kenangan bermuaskar mereka, ada pula yang memosting keseharian mereka dengan praktik berbahasa Arab, ada yang masih pura-pura […]